Terdapat beberapa gunung yang disucikan di berbagai tempat. Hal ini dikarenakan sejarah maupun kepercayaan dari masyarakat sekitar yang mempercayai bahwa di gunung tersebut tempat tinggal para dewa maupun memiliki kekuatan magis tersendiri. Mari kita simak gunung-gunung yang disucikan dibawah ini.
1. Gunung Olimpus, Yunani
Gunung ini merupakan tempat tinggal legendaris para dewa mitos Yunani dan singasana dari dewa Zeus. Tingginya mencapai 2919 meter. Di gunung ini tumbuh 1700 spesies flora yang berbeda.
2. Gunung Fuji, Jepang
Gunung dengan puncak yang diselimuti dengan es ini sangat disakralkan umat Budha dan Shinto. Selama bulan Juli dan Agustus merupakan musim pendakian gunung dan terdapat 200.000 orang yang bersemangat untuk mendaki gunung setinggi 3776 meter ini. Gunung Fuji merupakan gunung yang masih aktif dan dipercaya menjadi istana dari Dewi Api dalam agama Shinto dan Danichi Nyorai, Dewa Matahari dalam agama Budha.
3. Gunung Agung, Bali – Indonesia
Orang Bali percaya bahwa gunung berapi ini merupakan pusat dari jagat raya. Memiliki tinggi 3142 meter dan berdiri kokoh di bagian timur Bali. Pura terbesar, Besakih berada di lereng Gunung Agung dengan ketinggian 915 meter.
4. Gunung Salib Suci, Colorado
Legenda dari salib besar yang berada di gunung berbatu ini terbukti benar saat seorang fotografer William Henry Jackson kembali dari ekspedisi di tahun 1873 dengan foto puncak yang mengagumkan. Gunung yang memiliki tinggi 4267 meter ini terletak bagian utara wilayah Sawatch. Nama Salib Suci sendiri berasal dari bagian salju yang membentuk salib yang terdapat di timur laut gunung ini dan menjadi sangat populer menjadi tempat peziarahan umat Kristen.
5. Gunung Everest, Nepal / Perbatasan Cina
Orang Tibet menyebut Gunung Everest sebagai sumber dari jagat raya dan orang Nepal menyebut Dewi langit bagi gunung ini. Gunung yang mencapai tinggi 8848 meter ini merupakan gunung dengan puncak tertinggi di planet bumi. Everest merupakan salah satu bagian dari pegunungan himalaya yang tertutup salju abadi.
6. Gunung Nebo, Yordania
Berdasarkan bagian akhir dari bagian Deuteronomy, Gunung Nebo merupakantempat dimana nabi Musa Ibrani menemukan tanah yang dijanjikan Tuhan. Saat sedang hari cerah dari gunung ini dapat terlihat Laut Mati, Bethlehem, Yerusalem, Sungai Yordania, Jericho dan Gunung Olive.
7. Gunung Kailash, China / Perbatasan Tibet
Ribuan penganut Budha, Hindu, Jain dan Bonpo melakukan perjalanan suci ke kota terpencil di kawasan Himalaya, Darchen setiap tahunnya untuk melakukan kora, suatu ritual mengelilingi Gunung Kailash. Menginjakkan kaki di gunung ini adalah tindakan yang melanggar kesucian, namun dengan melakukan kora dengan panjang perjalanan 51 kilometer ini dipercaya dapat menghapus dosa selama hidup di dunia.
8. Gunung Croagh Patrick, Irlandia
Sebanyak satu juta peziarah melakukan perjalanan suci setiap tahunnya untuk perdoa di puncak salib, berpartisipasi dalam kegiatan Misa, atau hanya bergabung untuk ikut menikmati pemandangan bagian barat laut Irlandia. Bangsa Celtic pra-Kristen menganggap Dewa Crom Dubh tinggal di gunung ini dan kemudian Santa Patrick yang membawa agama Kristen ke Irlandia melakukan perjalanan selama 40 hari berpuasa dan berdoa di puncak gunung ini, memberikan pengaruh terhadap peziarahan yang dilakukan bagi penganut Kristen di Irlandia.
9. Puncak San Fransisco, Arizona
Lebih dari puluhan suku asli Amerika mempercayai rangkaian gunung berapi di Hutan Nasional Coconino adalah tempat yang sakral termasuk Hopi, yang dipercayai sebagai puncak yang ditinggali orang-orang Kachina. Untuk melindungi wilayah tersebut sebaik mungkin, tidak ada jalan langsungyang mencapai puncaknya. Walaupun demikian ada alternatif lain yang dapat ditempuh yakni jalan puncak Humprey dengan tinggi 3851 meter yang berjarak 14,4 kilometer dan tidak mudah untuk dilalui.
10. Puncak Popocatepel, Meksiko
Puncak gunung berapi ini terdapat dari 72 kilometer tenggara Meksiko City dan memiliki pengaruh besar di legenda suku Aztec dan suku lokal Nahua. Gunung ini biasa disebut El Popo, ini berarti sesuatu yang hidup dan bernapas. Saat abad ke-16 para misionaris dari Spanyol memasuki Meksiko, dibangun 14 gereja di lembah El Popo. Peninggalan ini menjadi salah satu situs warisan budaya yang dilindungi UNESCO.
-
▼
2011
(400)
- ► 25 Des - 1 Jan (1)
- ► 18 Des - 25 Des (4)
- ► 11 Des - 18 Des (4)
- ► 27 Nov - 4 Des (2)
- ► 21 Agu - 28 Agu (17)
- ► 14 Agu - 21 Agu (13)
- ► 7 Agu - 14 Agu (1)
- ► 24 Jul - 31 Jul (1)
- ► 17 Jul - 24 Jul (9)
- ► 10 Jul - 17 Jul (10)
- ► 3 Jul - 10 Jul (5)
- ► 26 Jun - 3 Jul (12)
- ► 19 Jun - 26 Jun (19)
- ► 12 Jun - 19 Jun (31)
- ► 5 Jun - 12 Jun (12)
-
▼
29 Mei - 5 Jun
(80)
- Akibat Buruk Jika Menikahi Kerabat Sendiri
- Sms Penipuan (plesetan)
- Cara Merayu Wanita Yang Jual Mahal
- 8 Makanan yang baik di makan saat wanita menstruasi
- Tips Melahirkan Lancar dan Normal
- Makanan Yang Harus Dihindari Wanita Saat Hamil
- Hal Yang Jarang / Tidak Mungkin Dilakukan Anak Mud...
- Sumpit Dayak Lebih Ditakuti Daripada Peluru
- Mengenal e-KTP (KTP Elektronik) Yang Segera Akan D...
- Seekor Kucing Jadi Ibu Angkat Bagi Puluhan Anak Ayam
- Tips Sukses Bekerja Dari Rumah
- Alasan Wanita Tetap Bahagia dengan Status Lajang
- 5 Jurus ''Maut'' Menarik Perhatian Cowok
- 13 Cara Aman Berselingkuh
- Letak Letak Aura Wanita
- Kesuksesan Tidak Selalu Menular
- Agama Membuat Kita Sehat
- Apakah Ikan Bisa Menangis?
- 5 CARA PREDIKSI HIPERTENSI DALAM KEHAMILAN
- 9 Cara Redakan Rasa Sakit Setelah Putus Cinta
- Tips Mengurangi Stres Kurang Dari 10 Menit
- Tips Praktis Merencanakan Keuangan Keluarga
- Kelebihan Dan Kekurangan Antara Susu Keledai dan S...
- Ternyata Monyet Bisa Juga Menyesal
- Tips Merawat Dan Membersihkan Lantai Kayu
- 4 Alasan Konyol Pria Ketika Ketahuan Selingkuh
- Efek Samping Jika Terlalu Sering Menelan Pasta Gigi
- Tips Untuk Mengenali Musuh Dalam Selimut
- 10 Negara Yang Penduduknya Terkenal Pekerja Keras ...
- Metyrapone Obat Untuk Melupakan Kenangan Pahit
- Mana Ciuman Untukku..?
- Hindari Minuman Berenergi Untuk Anak dan Remaja
- 11 Kesalahan Orang Tua Dalam Mendidik Anak
- Masyarakat Dunia Berburu Boneka Bieber
- Bahasa Tubuh Kupu Kupu Menolak Selingkuh
- Mengapa Kita Suka Bergosip
- Tips Lengkap Mencegah Kanker Payudara
- 4 Ramuan Alami Untuk Samarkan Flek Di Wajah
- 3 Bahan Alami Memutihkan Ketiak
- Rahasia Panjang Umur Orang Yahudi
- Setiap Langkah Adalah Anugerah
- 10 Langkah Mendapatkan Pasangan Idaman
- 7 Tips Jalin Hubungan Harmonis Pernikahan
- 5 Tips Kilat Untuk Dandan (Make up)
- Lem Power Glue
- Jangan Diatas
- Alasan Mengapa Kucing Kalau Jatuh Tidak Pernah Ter...
- Tipe Manusia Dilihat Dari Rambutnya
- Berbagai Tipe Pria Dalam Menghadapi Wanita Nangis
- Enggak Biasa Pake CD
- Siti Sedunia
- Pengobatan yang paling aneh di dunia
- Pelajaran 1 Juta Dolar dari Supir Taxi
- Tips Meminta Maaf Kepada Anak dengan Benar
- 5 Fakta Unik Mengenai Anak Kembar
- 237 Alasan Bercinta
- Iklan Lowongan Kerja Pada Jaman Pemerintahan Belanda
- Menyatakan Maaf, Bukanlah Kelemahan Diri
- Hal Hal yg Membuat Cewek Tersenyum
- 10 Nasehat Orang Tua Yang Ternyata Berguna Bagi Ke...
- Inilah Tanaman Pemakan Tikus
- Kisah Seorang Pemuda Dengan Bunga Mawar
- Uang 1 Dolar 11 Sen Untuk Membeli Keajaiban
- Ciri ciri Orang Yang Gampang Digigit Nyamuk
- Tak ada Orang yang Bermata Biru
- Hal - Hal yang Tidak Diketahui Anak Tentang Ayahnya
- Masalah Tidur Seperti Ditindis Setan, Ini Penjelas...
- Bukti Siksa Kubur
- 19 Fakta Tentang Kematian
- Tanda - tanda Tubuh Bila Mengalami Gejala Tidak Sehat
- Percakapan 2 Lelaki Jantan Di BUS kota
- Tips Mudah Mencari Teman Kencan
- Berubah Demi Pacar, Bagaimana Menurut Anda?
- Gunung-Gunung yang Disucikan Didunia
- 5 Kecelakaan yang Bisa Terjadi Saat Bercinta dan P...
- Perbedaan Orang Indonesia dengan Jepang
- Tak Kuat Layani Istri, Seorang Pria Lapor Polisi
- Butuh Waktu 10 Bulan Untuk Menggambar Karya Unik Ini
- Tips Rahasia Memiliki Payudara Indah
- Kisah Tukang Pos yang Membangun Istananya Dari Bat...
- ► 22 Mei - 29 Mei (72)
- ► 15 Mei - 22 Mei (58)
- ► 8 Mei - 15 Mei (33)
- ► 1 Mei - 8 Mei (16)
-
►
2010
(59)
- ► 1 Agu - 8 Agu (8)
- ► 25 Jul - 1 Agu (1)
- ► 18 Jul - 25 Jul (1)
- ► 11 Jul - 18 Jul (14)
- ► 4 Jul - 11 Jul (3)
- ► 27 Jun - 4 Jul (9)
- ► 20 Jun - 27 Jun (12)
- ► 13 Jun - 20 Jun (2)
- ► 6 Jun - 13 Jun (2)
- ► 30 Mei - 6 Jun (3)
- ► 23 Mei - 30 Mei (2)
- ► 16 Mei - 23 Mei (2)
Gunung-Gunung yang Disucikan Didunia
By: D'lovelizzers
On:
15.08
No comments
0 comments:
Posting Komentar